Pengumuman Resmi Hasil Ujian Nasional (UN) Jenjang SMP/ Sederajat dan SMA/SMK/Sederajat
Selamat pagi semuanya, berjumpa kembali dengan kami datadikdasmenpedia.blogspot.com. Pada kesempatan yang berbahagia ini, kami membagikan artikel tentang Pengumuman Resmi Hasil Ujian Nasional (UN) Jenjang SMP/ Sederajat dan SMA/SMK/Sederajat. Pengumuman hasil ujian nasional ini sangatlah ditunggu-tunggu oleh siswa siswa kita baik itu yang di jenjang SMP/ Mts/ Sederajat Kelas IX maupun yang berada di kelas XII. Ada yang belum faham atau masih bertanya dimana akan diumumkan dan juga banyak yang mencari hasil pengumuman UN baik itu secara online melalui google ataupun situs resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dengan kata kunci pengumuman hasil UN SMA/ MA/ SMP/ SMK tahun 2018.
Berikut ini kami kutip pernyataan resmi dari kementerian pendidikan dan kebudayaan agar bisa difahami secara holistik bahwa pengumuman itu di sekolah dan tidak bisa di cari secara online.
Semoga hasil yang diharapkan bisa terwujud buat adik adik SMP dan SMA sederajat.
Regrann from @kemdikbud.ri - #SahabatDikbud, pengumuman hasil UN SMA/SMK/sederajat akan dilakukan pada 2 Mei 2018, sedangkan hasil UN SMP/sederajat tanggal 23 Mei 2018. .
.
Panitia Pusat (Kemendikbud dan Badan Standar Nasional Pendidikan) tidak menyediakan pengumuman hasil UN secara daring (online). Hasil UN SMA/SMK/sederajat sudah diserahkan oleh Pusat ke Dinas Pendidikan Provinsi pada Senin, 30 April 2018, pukul 16.00 WIB, di Jakarta. .
.
Alur pengumuman hasil UN adalah sebagai berikut:
Pusat - Dinas Pendidikan Provinsi - Cabang Dinas/MKKS Kota/Kabupaten - Sekolah.
.
Jadi pengumuman hasil UN untuk peserta didik dilakukan melalui sekolah, bukan oleh Pusat. #SahabatDikbud silakan melihat pengumumannya di sekolah masing-masing, ya. Semoga hasilnya baik. Aamiin ??. .
#un #ujiannasional #un2018 #prestasipentingjujuryangutama - #regran
Demikian informasi kami hari ini dari datadikdasmenpedia.blogspot.com tentang Pengumuman Resmi Hasil Ujian Nasional (UN) Jenjang SMP/ Sederajat dan SMA/SMK/Sederajat semoga bermanfaat bagi semuanya, semoga sukses semuanya.
0 Response to "Pengumuman Resmi Hasil Ujian Nasional (UN) Jenjang SMP/ Sederajat dan SMA/SMK/Sederajat"
Post a Comment